Idul Adha, LDII Muba Kurban 175 Ekor Ternak

Muba (24/6). DPD LDII Musi Banyuasin berkurban 175 ekor ternak.Terdiri dari 142 ekor sapi dan 33 ekor kambing. Ketua DPD LDII Muba, Daud Sobri mengungkapkan, terjadi peningkatan jumlah ternak kurban.

“Kami motivasi warga LDII Muba terus mendekatkan diri kepada Allah SWT. Seperti momentum kurban kali ini, selain untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah, juga meningkatkan kepedulian sosial,” imbuhnya,

Sementara itu, Imam Salat Idul Adha Agus Wahyudi, di kompleks Masjid Miftahun Huda, naungan LDII Muba, mengutip sabda Rasulullah SAW, amalan yang dapat membandingi berkurban adalah, seseorang yang berangkat berjihad, membawa seluruh hartanya dan gugur di medan jihad. “Hartanya habis, pulang tinggal nama,” katanya.

Turut hadir, Dewan Penasihat LDII Muba, Ikwan Syamsuddin, Arsin Azim, Ketua PC LDII Sekayu Firdaus, dan Ketua LDII Balai Agung, Gustar. Serta Ketua Senkom Muba Edi Mugiarto dan Ketua Sako SPN Maryadi.

Oleh: Daud SOBRI (contributor)

Kunjungi berbagai website LDII

DPP, DPP, Bangkalan, Tanaroja, Gunung Kidul, Kotabaru, Bali, DIY, Jakpus, Jaksel, Jateng, Kudus, Semarang, Aceh, Babel, Balikpapan, Bandung, Banten, Banyuwangi, Batam, Batam, Bekasi, Bengkulu, Bontang, Cianjur, Clincing, Depok, Garut, Jabar, Jakarta, Jakbar, Jakut, Jambi, Jatim, Jayapura, Jember, Jepara, BEkasi, Blitar, Bogor, Cirebon, Kalbar, Kalsel, Kaltara, Kalteng, Karawang, Kediri, Kendari, Kepri, ogor, Bogor, Kutim, Lamongan, Lampung, Lamtim, Kaltim, Madiun, Magelang, Majaelngka, Maluku, Malut, Nabire, NTB, NTT, Pamekasan, Papua, Pabar, Pateng, Pemalang, Purbalingga, Purwokerto, Riau, Sampang, Sampit, Sidoarjo, Sukoharjo, Sulbar, Sulsel, Sultra, Sumbar, Sumsel, Sumut, Tanaban, Tangsel, Tanjung Jabung Barat, Tegal, Tulung Agung, Wonogiri, Minhaj, Nuansa, Sako SPN, Sleman, Tulang Bawang, Wali Barokah, Zoyazaneta, Sulteng

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *