LDII Cibalong Berbagi Daging Kurban ke Masyarakat dan Pejabat Setempat

Garut – Usai melaksanakan salat Idul Adha, Pengurus Cabang Lembaga Dakwah Islam Indonesia (PC LDII) Cibalong, Garut mengadakan penyembeliha hewan kurban. Tak hanya itu LDII Cibalong juga memberikan daging kurban ke masyarakat dan lembaga setempat.
Berikut foto kegiatan:

——————–
Foto dari ridwanasep932@gmail.com


Pemberian daging Kurban dari pengurus PC LDII Cibalong kepada MUI, Hendi Bunyamin S.Pd
Oleh: Asep (contributor) / Fachrizal Wicaksono (editor)
