LDII Ampelgading Malang Adakan Kegiatan Kelas Memasak

 

Malang (19/9). Keputrian PC LDII Ampelgading dan sekitarnya telah melaksanakan kegiatan kelas memasak dengan tema pembuatan kue kering yang dilaksanakan pada Minggu 24 Juli 2022. Bertempat di Madrasah Bahrul Ulum Banglarangan Ampelgading dihadiri 105 remaji putri PC LDII Ampelgading.

Acara ini dipandu oleh Desi Rahmawati yang sudah cukup berpengalaman di kelas pembuatan kue. Acara ini bertujuan untuk melatih remaji PC LDII Ampelgading untuk terampil membuat kue kering untuk lebaran.

Pembina Keputrian PC LDII Ampelgading Fatimah mengatakan, Acara Positif seperti ini harus sering di adakan untuk melatih remaji putri terampil memasak termasuk membuat kue kering di antaranya kue thamrin strawberry, putri salju, nastar dan lain-lain.

Berikut foto kegiatan:

——————–

——————–

——————–

——————–

——————–

——————–

Oleh: Fatim (contributor) / Fachrizal Wicaksono (editor)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *